LAYANAN KAMI

CLEANING SERVICE

Layanan cleaning service adalah layanan outsoursing kebersihan. Setiap personil, berasal dari profesional yang berpengalaman dibidangnya, yang telah diberikan pelatihan yang bersertifikasi, sehingga mampu memberikan pelayanan yang terbaik bagi klien kami.

Meskipunlayanan ini tergolong baru, layanan ini menarik banyak minat perusahaan, lebih dari 50 perusahaan telah melakukan kerja sama dengan kami.

Kami berkomitmem untuk menyediakan system yang terintegrasi penuh sehingga mudah dan efisien secara penggunaannya.

Parking System

Layanan parking system adalah layanan yang mendukung aktivitas perusahaan dalam mengelola area parkir, sehingga lebih memudahkan perusaahan dalam mengelolah traffic dan asset parkir.

Jasa Keamanan

Layanan jasa keamanan adalah jasa yang memperioritaskan keamanan klien baik dari sisi aset perusahaan atau kemanan secara personal. Kami menyediakan jasa corporate security, body guard security, residential security, project security dan event security.